Memperingati Maulid Nabi Muhammad Saw
Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW merupakan sarana bagi warga sekolah untuk merayakan kelahiran Nabi Agung pembawa pesan Allah SWT. Di SMAN 1 Sungai Geringging kami melaksanakan kegiatan tersebut pada hari Jum’at 13 September 2024. Kegiatan Maulid tahun ini diselenggarakan oleh pengurus Rohis SMA N 1 Sungai Geringging dengan Tema “Meneladani akhlak nabi Muhammad Saw untuk membangun karakter pelajar yang religius ” .
SMAN 1 SUNGAI GERINGGING